Bengkel Tune Up Gurah Mesin Mobil Honda

BENGKEL MOBIL MATIC DIBANDUNG
Faz bengkel spesialis transmisi mobil matic dibandung berlokasi di pusat kota Bandung tepatnya dijalan Moch Toha no 148 Tlp/wa : 081312880001
Tlp/wa : 081234550378

Faz Bengkel Spesialis Mobil Honda

Gurah Mesin merupakan istilah yang digunakan oleh bengkel mobil umum untuk menyebut preses pembersihan kerak karbon (Carbon Cleaner Engine) untuk mobil dengan bahan bakar bensin.

Ini merupakan proses pembersihan ruang bakar mesin dari kotoran karbon dan endapan kotoran lainnya.
Kerak karbon itu biasanya muncul akibat penggunaan bahan bakar yang tidak sesuai dengan oktan yang telah direkomendasikan. Misalnya kendaraan yang harusnya menggunakan oktan 92 sering mengunakan bahan bakar dengan oktan lebih rendah

Selain penggunaan bahan bakar yang tidak sesuai dengan oktan yang dianjurkan, penumpukan kerak karbon juga bisa disebabkan karena setingan pengapian yang tidak pas.

Cara kerja dari gurah mesin yakni dengan menggunakan cairan kimia khusus dan pembersih karbon yang dimasukkan ke dalam mesin melalui saluran oli.

Selanjutnya cairan akan diputar bersama oli mesin untuk merontokkan kerak yang ada di mesin. Kemudian dikuras kembali sehingga kotoran ikut keluar